Welcome to My Blog!

Belajar Graffiti, Photoshop, Coreldraw Share Tutorials, Tips And Tricks
Follow Me

Flame Painter, Melukis Dengan Api



By  Muda-Mudi Manunggal Tegalan     11/16/2011    Labels: 


Kegunaan dari software Flame Painter ini adalah, sobat dapat menggambar dan maenggambar dengan kreasi sobat sendiri dengan menggunakan efek api. Sobat dapat membuat gambar yang berseni dengan menggunakan api, dan yang pasti bukan api sungguhan melainkan api virtual. Pada Flame Painter terdapat pilihan melukis dengan menggunakan pencil atau brush. Ciptakan sendiri gambar api sobat yang keren dengan software Flame Painter ini...

ScreenShot Flame Painter 1.2:


Contoh Hasil Dari Flame Painter:
Gambar di ambil dari google
 




Download Flame Painter 1.2 + SerialKey:
 
 

About Muda-Mudi Manunggal Tegalan

Salam kenal, Saya Catur Prasetyo Utomo, biasa dipanggil "PrasetyoDesign" Penulis dan pengelolah Blog tutorial desain grafis "Belajar Graffiti, Photoshop, Coreldraw". Blog ini menyajikan berbagai tutorial tentang Desain Grafis. Tutorial ini ditulis hanya bertujuan untuk referensi dan latihan yang praktis dengan menggunakan aplikasi Photoshop, CorelDraw dan aplikasi desain lain. Jika anda menganggap tutorial pada Blog ini bermanfaat, bagikan pada teman-teman yang lain, tutorial ini gratis untuk anda semua. Saya ucapkan terima kasih. Salam Desainer! Prasetyo Design

Tidak ada komentar:

Posting Komentar


Site Meter My Ping in TotalPing.com

Please Bantu Saya, Like This !!!

×

Powered By Prasetyo Design, Says and Thanks