Welcome to My Blog!

Belajar Graffiti, Photoshop, Coreldraw Share Tutorials, Tips And Tricks
Follow Me

Cara Export File Coreldraw ".cdr" Ke Photoshop ".psd"



By  Muda-Mudi Manunggal Tegalan     2/13/2013    Labels:, 

Udah lama gak posting, Kali ini PrasetyoDesign akan berbagi Tutorial Cara Export File Coreldraw ".cdr" Ke Photoshop ".psd",  ya pasti bnyak yg gak tau Cara Export File Coreldraw ".cdr" Ke Photoshop ".psd" yang nantinya jika dibuka di Photoshop terlihat layer - layer atau object dibagi perlayer, oke gan langsung aja, Cara Export File Coreldraw ".cdr" Ke Photoshop ".psd" :

Untuk Langkah-langkahnya bisa di dipraktekan dibawah ini : 

Langkah 1

Buka program coreldraw kemudian munculkan terlebih dahulu object manajer pada coreldraw dengan cara klik menu window pilih dockers kemudian pilih object manager.



Langkah 2

Klik pada layer 1 lalu buat sebuah kotak.



Langkah 4

Klik layer yang baru saja di buat, selanjutnya buat sebuah lingkaran.



Langkah 5

Buat beberapa layer kemudian buat beberapa objek yang berbeda "STAR".


Langkah 6

Ini langkah penentuannya, klik menu file pilih export.



Pilih format file .PSD Photoshop.

centang "Maintain Layers" Klik OK


Langkah 7

Buka program Adobe Photoshop kemudian klik menu file pilih open untuk membuka file yang telah di export dari coreldraw.
Perhatikan bagian palette layer, objek-objek yang telah digambar sebelumnya pada coreldraw menempati layer-layer yang berbeda (terpisah).

Oke, sekian Cara Export File Coreldraw ".cdr" Ke Photoshop ".psd" , semoga bermanfaat





About Muda-Mudi Manunggal Tegalan

Salam kenal, Saya Catur Prasetyo Utomo, biasa dipanggil "PrasetyoDesign" Penulis dan pengelolah Blog tutorial desain grafis "Belajar Graffiti, Photoshop, Coreldraw". Blog ini menyajikan berbagai tutorial tentang Desain Grafis. Tutorial ini ditulis hanya bertujuan untuk referensi dan latihan yang praktis dengan menggunakan aplikasi Photoshop, CorelDraw dan aplikasi desain lain. Jika anda menganggap tutorial pada Blog ini bermanfaat, bagikan pada teman-teman yang lain, tutorial ini gratis untuk anda semua. Saya ucapkan terima kasih. Salam Desainer! Prasetyo Design

Tidak ada komentar:

Posting Komentar


Site Meter My Ping in TotalPing.com

Please Bantu Saya, Like This !!!

×

Powered By Prasetyo Design, Says and Thanks